Majalahgaharu Jakarta Persatuan wartawan Nasrani Indonesia (PEWARNA) mengawali tahun baru 2026 dengan menggelar ibadah dan refleksi awal tahun bersama para lanjut usia (lansia). Refleksi yang diselenggarakan di GPdI Pasar Rebo, Jakarta Timur, di bawah penggembalaan pendeta Albert Muntu, Senin 19 Januari 2026. Dalam acara bertajuk “Mengubah Sunyi Menjadi Syukur” dengan […]
