Majalahgaharu.com, Jakarta- Pendidikan menjadi tonggak penting bagi lahirnya generasi bangsa yang berkualitas. Melalui wahana pendidikan, pemimpin masa depan bangsa diciptakan. Hak untuk mengakses pendidikan yang berkualitas sejatinya menjadi hak dari setiap anak, tak terkecuali bagi anak-anak yang lahir dari kalangan yang termarjinalkan. Misi inilah yang mendorong Sekolah Kristen Kabar Baik […]