Wangaipu, majalahgaharu.com-Kabupaten Sumba Timur, Nusa Tenggara Timur, menyimpan keindahan alam yang begitu memesona. Sebut saja keindahan pantai Walakiri, Puru Kambera, dan berbagai lokasi yang menyajikan pemandangan perbukitan savana seperti Bukit Warinding maupun Tenau. Belum lagi ditambah keberadaan air terjun Tanggedu dan Waimarang, yang menjadi salah satu destinasi wisata favorit di […]

Jakarta, majalahgaharu.com-Angkatan Muda Protestan Pluralistik (AMPP) menilai rangkaian perayaan Natal di seluruh Indonesia tahun ini berlangsung kondusif dan tanpa gangguan signifikan yang berskala nasional, namun tetap ada catatan yang perlu diperhatikan. Ketua AMPP Arbie Haman menyampaikan, bahwa kita tidak dapat menafikan fakta sempat adanya polemik pelarangan ibadah Natal di beberapa […]

Majalahgaharu.com – Dalam rangka menyambut Natal 2019, Yayasan Sungai Kasih membagikan 2000 bingkisan untuk anak – anak di Pontianak dan Singkawang, Kalimantan Barat. Sebanyak 2000 anak – anak di Kalimantan Barat saat ini diasuh dan dibina oleh Yayasan Sungai Kasih melalui pendidikan di Rumah Kasih dan Rumah Ceria. Saat ini […]

Bogor, majalahgaharu.com- Persoalan izin Gereja Kristen Indonesia (GKI) Yasmin Bogor yang sudah terkatung-katung dalam 13 tahun terakhir karena ditentang “kelompok intoleran”, diklaim Walikota Bogor, Dr. Bima Arya Sugiarto, S.Hum., M.A., mengalami kemajuan signifikan dengan membentuk Tim 7 yang beranggotakan jajaran Pemkot dengan jemaat GKI Yasmin. Bima Arya mengatakan kemajuan signifikan […]

Jakarta, majalahgaharu.com- Presiden Joko Widodo melantik Dewan Pengawas Komisi Pemberantasan Korupsi di Istana Negara, siang tadi (20/12/2019). Sesuai dengan amanat UU Nomor  19 Tahun 2019 tentang Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Presiden diberi kewenangan dalam memilih dan mengangkat Dewan Pengawas bagi lembaga superbody tersebut. Di antara kelima Dewan Pengawas yang dilantik […]