Majalahgaharu-Jakarta Dalam perspektif historis, masuknya Irian Barat (Papua) dalam Negara Kesatuan Republik Indonesia masih menjadi pembicaraan ditingkat akar rumput anak-anak Papua sampai saat ini. Pelurusan sejarah menjadi bagian terpenting dalam mengurai akar permasalahan di Papua. Oleh karena, sejak tahun 1945, Papua Barat masih menjadi sengketa akibat perebutan wilayah antara Indonesia […]
Month: June 2021
Majalahgaharu-Papua-Kami Dewan Gereja Papua Pdt Dorman Wandikbo Presiden GIDI menilai bahwa polemik Sekda dan surat Radiogram no.T.121.91/4124/OTDA tentang pengangkatan SEKDA Dance Flassy sebagai PLH Gubernur Provinsi Papua tidak terlepas dari sebuah skenario besar pemerintah pusat di Jakarta untuk melakukan politik pecah belah terhadap sesama orang Papua. Hal ini juga untuk […]
Majalahgaharu-JAKARTA – Dalam “Webinar Nasional Lintas Agama Kedamaian dalam Keberagaman” yang diadakan oleh Sekolah Tinggi Teologi Ekumene Jakarta (STT Ekumene Jakarta), Antonius Benny Susetyo (Staf Khusus Ketua Dewan Pengarah Badan Pembinaan Ideologi Pancasila) menyatakan bahwa kunci hidup rukun dan bahagia di Indonesia adalah dengan pembatinan dan pengamalan nilai-nilai Pancasila dalam […]
Majalahgaharu-Jakarta, 17 Juni 2021 – Bertempat di Darmawangsa Hotel tepat pukul 16.00 WIB, Indonesia Education Partnership (IEP), Pemerintah Provinsi Papua, bersama Papua Language Institutute (PLI), secara resmi melakukan acara pelepasan terhadap 24 orang anak-anak asal Papua sebagai penerima manfaat program beasiswa Siswa Unggul Papua (SUP) yang diinisiasi oleh Pemerintah Provinsi […]
Majalahgaharu-Jakarta Tindakan intoleransi terjadi di kota Solo dan yang sangat memprihatinkan pelakunya anak-anak usia 8-10 tahun masih duduk di sekolah dasar. Di mana anak-anak tersebut melakukan pengrusakan makam Nasrani berjumlah belasan makam di wilayah Mojo, Kecamatan Pasar Kliwon, Solo dalam satu kompleks permakaman umum Cemoro Kembar Menyikapi tindakan intoleransi tersebut advokat […]
Majalahgaharu-Bekasi , Wakil Ketua MPR RI, Ahmad Basarah mengatakan Empat Pilar MPR yakni Pancasila, UUD NRI Tahun 1945, NKRI dan Bhinneka Tunggal Ika yang gencar dilakukan MPR ke berbagai elemen masyarakat Indonesia adalah sesuatu yang sangat penting buat rakyat dalam berkebangsaan. Empat Pilar diharapkan dalam diri setiap anak bangsa akan […]
Majalahgaharu- Jakarta Dalam pernyataan pressnya dari Kantor Staf Presiden (KSP) Deputi V Jaleswari Pramodhawardani yang diterima redaksi majalah Gaharu Selasa 22/6/21, menegaskan bahwaPresiden Joko Widodo telah menandatangani Peraturan Presiden Nomor 53 Tahun 2021 tentang Rencana Aksi Nasional Hak Asasi Manusia (RANHAM) 2021 – 2025 pada tanggal 8 Juni 2021. Dengan […]
Majalahgaharu-Papua Direktur Jenderal Bimbingan Masyarakat Kristen (Dirjen Bimas Kristen) Kementerian Agama (Kemenag), Prof. Thomas Pentury menyebut pihaknya di Kemenag mempunyai program yang berfokus pada percepatan pembangunan Papua. Sebelumnya, Kemenag memiliki program Kita Cinta Papua (KCP). Kemudian, seiring lahirnya Inpres 9 Tahun 2021 tentang percepatan pembangunan Papua, ada satu pokok pikiran […]
Majalahgaharu-Jakarta Begitu pentingnya pendataan masyarakat, karena dengan data berbetuk dokumen pribadi misalnnya KTP, Akte, NIK dan Kartu Keluarga, Akte Perkawinan dll. Karena dengan pendataan yang di catatkan dalam pencatatan sipil maka akan mempermudah saat pemerintah memberikan bantuan seperti BLT, KIP dan pemberian vaksin terang August Hamonangan SE MH saat membuka […]
Majalahgaharu-Jakarta Untuk menyukseskan program pemerintah dalam pencegahan penyebaran Covid-19 di Kota Dumai, beberapa lembaga Kristen, antara lain Gerakan Angkatan Muda Kristen Indonesia (GAMKI), Gerakan Mahasiswa Kristen Indonesia (GMKI), dan Persekutuan Gereja-Gereja Di Indonesia (PGI), mengadakan program vaksinasi di Gereja HKBP Jalan Sultan Syarif Kasim Dumai dan Pospel HKI Batu Bintang […]